Elkan Baggot Akan Gabung Timnas di SEA Games 2021, Tapi …
Bolamakanbola.com – PSSI memastikan Elkan Baggott akan datang ke Vietnam untuk bergabung dengan skuad Timnas Indonesia yang berlaga di SEA Games 2021. Hanya saja, PSSI tidak merinci kapan kedatangan Baggott. Baggott telah absen dalam dua laga Timnas Indonesia U-23 di babak penyisihan. Bek berusia 19 tahun itu belum dilepas Ipswich Town ke SEA Games 2021. Baggott menjadi pemain penting Ipswich […]
Elkan Baggot Akan Gabung Timnas di SEA Games 2021, Tapi … Read More »