achmad didin

Leo Messi Sebut Real Madrid Bukan Tim Terbaik Liga Champions 21-22, Kenapa?

Bolamakanbola.com – Superstar PSG, Lionel Messi menyebut Real Madrid bukan tim terbaik di Liga Champions musim 2021/2022, walau menjadi juara. Kata Messi, Real Madrid menjadi juara karena tim yang paling siap dengan segala situasi yang mungkin terjadi. Real Madrid merengkuh gelar juara Liga Champions musim 2021/2022. Pada laga final, pasukan Carlo Ancelotti menang dengan skor 1-0 […]

Leo Messi Sebut Real Madrid Bukan Tim Terbaik Liga Champions 21-22, Kenapa? Read More »

Resmi, Robert Lewandowski Putuskan akan Hengkang dari Bayern Munchen

Bolamakanbola.com – Penyerang asal Polandia, Robert Lewandowski akhirnya memberikan pernyataan terkait masa depannya. Ia memastikan ingin cabut dari Bayern Munchen di musim panas ini. Hampir satu dekade terakhir Lewandowski menjadi ikon Bayern Munchen. Ia berhasil membawa Die Roten meraih banyak trofi juara berkat gol-golnya. Namun sejak beberapa pekan terakhir, rumor masa depan Lewandowski mulai membara. Sang striker mengonfirmasi

Resmi, Robert Lewandowski Putuskan akan Hengkang dari Bayern Munchen Read More »

Fabrizio Romano Bersabda Saat Ini, Striker Bukan Prioritas Belanja Manchester United

Bolamakanbola.com – Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano membeberkan rencana transfer Manchester United di musim panas ini. Ia menyebut bahwa Erik Ten Hag tidak memprioritaskan transfer striker di musim panas nanti. Manchester United dilaporkan akan bergerak aktif di bursa transfer kali ini. Erik Ten Hag butuh tambahan beberapa pemain agar MU bisa lebih perkasa di musim depan. Salah satu posisi

Fabrizio Romano Bersabda Saat Ini, Striker Bukan Prioritas Belanja Manchester United Read More »

Mane akan Pergi, Liverpool Langsung Dekati Ousmane Dembele

Bolamakanbola.com – Raksasa Premier League, Liverpool dikabarkan sudah bergerak untuk menghubungi Winger Barcelona, Ousmane Dembele setelah muncul kabar mereka bakal ditinggal Sadio Mane. Sebuah era akan berakhir di Liverpool. Era trio Firmansah, Mohamed Salah, Roberto Firmino, dan Sadio Mane, bakal berakhir. Pasalnya Mane bakal cabut dari Liverpool pada musim panas 2022 ini. Ia akan mengakhiri

Mane akan Pergi, Liverpool Langsung Dekati Ousmane Dembele Read More »

SAH! Todd Boehly Kini Resmi Diperkenalkan Jadi Pemilik Chelsea

Bolamakanbola.com – Status kepemilikan Chelsea akhirnya tuntas. Klub asal London Barat itu resmi berganti kepemilikan dari Roman Abramovich ke Todd Boehly. Sejak awal tahun kemarin, Chelsea sedang mencari pemilik baru. Ini disebabkan Roman Abramovich harus menjual Chelsea karena The Blues dijatuhi sanksi akibat keterlibatannya dalam invasi militer Rusia ke Ukraina. Proses penjualan Chelsea memakan waktu

SAH! Todd Boehly Kini Resmi Diperkenalkan Jadi Pemilik Chelsea Read More »

Messi Singgung Barcelona : Kondisi yang Sangat Sulit Dipahami

Bolamakanbola.com – Bintang PSG, Lionel Messi, berbicara soal kepindahannya dari Barcelona pada musim panas tahun lalu. Ia menyebutkan keputusan itu mengejutkan dan sulit untuk dipahami. Dalam kariernya yang panjang, Messi pernah mencoba cabut dari Barcelona beberapa kali. Salah satunya pada tahun 2020 lalu, di mana sang bintang sepertinya sudah muak dengan kepemimpinan Josep Maria Bartomeu. Ketika kursi kepemimpinan pindah

Messi Singgung Barcelona : Kondisi yang Sangat Sulit Dipahami Read More »

Respect!! Leo Messi Dukung Benzema Raih Ballon d’Or 2022

Bolamakanbola.com – Lionel Messi memberikan dukungan penuh pada Karim Benzema untuk meraih gelar Ballon d’Or 2022. Menurut Messi, sang pemain Real Madrid memiliki musim yang luar bisa dan memainkan peran sangat vital bagi timnya. Karim Benzema kini dijagokan meraih gelar Ballon d’Or. Setelah sukses membawa Real Madrid menjadi juara Liga Champions 2021/2022, sekaligus menjadi top skor, Benzema dianggap sangat layak

Respect!! Leo Messi Dukung Benzema Raih Ballon d’Or 2022 Read More »

Ansu Fati Klarifikasi Alasan Dirinya Kenakan Nomor 10 di Barcelona

Bolamakanbola.com – Pemain muda Barcelona, Ansu Fati mewarisi nomor punggung 10 di Barcelona yang sebelumnya dikenakan Lionel Messi. Dia pun menjelaskan latar belakang mendapatkan nomor punggung tersebut. Ansu Fati dianggap sebagai salah satu pemain muda terbaik yang lahir dari La Masia. Namun, kariernya belum meroket karena serangkaian cedera. Sampai sejauh ini, Ansu Fati sudah memainkan

Ansu Fati Klarifikasi Alasan Dirinya Kenakan Nomor 10 di Barcelona Read More »

Bukan Inter Milan atau Manchester United, Paulo Dybala Bakal Gabung Klub Ini

Bolamakanbola.com – Lika-liku tentang masa depan Paulo Dybala memasuki babak baru. Penyerang asal Argentina itu dilaporkan sedikit lagi akan bergabung dengan AS Roma. Dybala saat ini berstatus sebagai free agent. Ia tidak memperpanjang kontraknya bersama Juventus sehingga ia harus cabut dari Turin. Dybala memiliki banyak peminat di bursa transfer ini. Inter Milan dan Manchester United dilaporkan sangat tertarik untuk

Bukan Inter Milan atau Manchester United, Paulo Dybala Bakal Gabung Klub Ini Read More »

Legenda Munchen Sebut Lewandowski Alami Kemunduran Jika Pindah ke Barcelona

Bolamakanbola.com – Legenda Bayern Munchen, Karl-Heinz Rummenigge meminta Robert Lewandowski membatalkan kepindahannya ke Barcelona. Ia menilai sang striker menyia-nyiakan karirnya jika pindah ke Barcelona. Hampir satu dekade terakhir, Lewandowski adalah ikon bagi Bayern Munchen. Ia memimpin lini serang Die Roten dengan baik dan sukses menghantarkan FC Hollywood memenangkan berbagai trofi juara. Namun kebersamaan kedua pihak terancam berakhir di musim

Legenda Munchen Sebut Lewandowski Alami Kemunduran Jika Pindah ke Barcelona Read More »

Scroll to Top